Icon

Pengumuman

Pengumuman

Pengumuman Pasar Awi Campernik...

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Lihat

Pengumuman Sertifikasi Profesi Bidang Kebudayaan Kota Cimahi 2024...

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Lihat

Pengumuman Photography Contest Pasar Awi Campernik...

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Lihat

OLAHRAGA

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Kepemudaan

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Pariwisata

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Kebudayaan

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Profil

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

  1. Pemerintahan Kota Cimahi bersama-sama dengan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) telah berhasil menetapkan Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2016 Tentang tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Cimahi. Dinas Kebudayaan Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga (Disbudparpora) merupakan Perangkat Daerah baru yang sebelumnya tergabung di Dinas Koperasi UMKM Perindustrian Perdagangan dan Pertanian (DISKOPINDAGTAN) serta Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga (DISDIKPORA). Disbudparpora mempunyai kewenangan dalam urusan wajib, yang merupakan unsur pelaksana Otonomi Daerah dibidang Kebudayaan Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga.

    Visi Pembangunan Kota Cimahi Periode 2017- 2022 adalah membangun Cimahi yang BARU, MAJU, AGAMIS, DAN BERBUDAYA.  Indikator Misi Pemerintahan di Kota Cimahi yaitu Meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang berkepribadian, berakhlak mulia, cerdas, sehat dan unggul; Meningkatkan penyelenggaraan pemerintahan yang amanah, profesional, efektif, efisien, dan ekonomis yang berbasis pada sistem penganggaran yang pro publik; Memberdayakan perekonomian daerah berbasis ekonomi kerakyatan yang berorientasi pada pengembangan sektor jasa berbasis teknologi informasi dan industri kecil menengah dalam upaya pengentasan kemiskinan; Mewujudkan pembangunan berkelanjutan berwawasan lingkungan meningkatkan kualitas derajat; Kehidupan masyarakat yang berkeadilan; dan Peningkatan kapasitas pemerintahan dan pemberdayaan masyarakat secara berkesinambungan dan berkelanjutan.


    Dari rumusan visi misi tersebut yang sangat erat kaitannya dengan Tugas Dinas Kebudayaan Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga Kota Cimahi yaitu : 

    Memberdayakan perekonomian daerah berbasis ekonomi kerakyatan yang berorientasi pada pengembangan sektor jasa berbasis teknologi informasi dan industri kecil menengah dalam upaya pengentasan kemiskinan dan Peningkatan kapasitas pemerintah






Kategori Wisata

Jelajahi Wisata Kota Cimahi

Cagar Budaya

Wisata Kota Cimahi

Jelajahi

Wisata Budaya

Wisata Kota Cimahi

Jelajahi

Wisata Buatan

Wisata Kota Cimahi

Jelajahi

Berita

Berita Terbaru

Pemkot Cimahi Melepaskan Atlet Disabilitas Akan Berlaga Di Solo
Pemkot Cimahi Melepaskan Atlet Disabilitas Akan Berlaga Di Solo

Olahraga bagi penyandang disabilitas adalah olahraga yang khusus dilakukan sesuai dengan kondisi kelainan fisik atau mental seseorang.Dalam dunia olahraga, partisipasi para penyandang disabilitas bukanlah...

Lihat
Festival Pencak Silat Tingkat Kota Cimahi 2024
Festival Pencak Silat Tingkat Kota Cimahi 2024

Pencak Silat merupakan seni bela diri asli Indonesia yang mengandung unsur tarian, olahraga, dan filosofi. Seni bela diri ini mencerminkan kekuatan, keindahan, dan keberanian, serta telah ditetapkan...

Lihat
PEKAN KEBUDAYAAN DAERAH KOTA CIMAHI TAHUN 2024
PEKAN KEBUDAYAAN DAERAH KOTA CIMAHI TAHUN 2024

Kegiatan Pekan Kebudayaan Daerah Kota Cimahi Tahun 2024

...

Lihat
PEMILIHAN PEMUDA PELOPOR KOTA CIMAHI TAHUN 2024
PEMILIHAN PEMUDA PELOPOR KOTA CIMAHI TAHUN 2024

Mari daftarkan dirimu untuk mengikuti Pemilihan Pemuda Pelopor Kota Cimahi Tahun 2024! 🌟 Lihat

Artikel

Artikel Terbaru

Cimahi Culinary Festival 2024
Cimahi Culinary Festival 2024

Lihat

Galeri Foto

Galeri Foto

Pemkot Cimahi Melepaskan Atlet Disabilitas Akan Berlaga Di Solo...

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Jumlah Gambar: 5

Lihat

Festival Pencak Silat Tingkat Kota Cimahi 2024...

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Jumlah Gambar: 9

Lihat

Cimahi Culinary Festival dan Olahraga Tradisional 2024...

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Jumlah Gambar: 15

Lihat

Galeri Video

Galeri Video

Video Kegiatan Disbudparpora...

Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Cimahi

Jumlah Video: 1

Lihat

Pelayanan Publik

Pelayanan Publik

    1. Dinas Kebudayaan Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga Kota Cimahi pada Tahun 2024 memiliki 3 Pelayanan Publik yang dapat digunakan oleh masyarakat Kota Cimahi.

      1. Gor Sangkuriang Kota Cimahi yang dapat digunakan masyarakat untuk Olahraga Indoor
      2. Eko Wisata Cimahi dapat digunakan masyarakat untuk wisata
      3. Saba Kota Cimahi (SAKOCI) dapat digunakan masyarakat untuk berkeliling Kota Cimahi 


Fasilitas

Jelajahi fasilitas yang disediakan Disbudparpora Kota Cimahi

Eko Wisata Cimahi

Eko Wisata Cimahi termasuk kedalam salah satu Wisata Buatan yang ada di Kota Cimahi terletak di Jalan Terobosan, Cipageran, Kec. Cimahi Utara, Kota Cimahi, Jawa Barat 40552. Masyarakat dapat menjadikan Eko Wisata Cimahi bagai tempat berekreasi bersama keluarga.

Eko Wisata Cimahi masih melakukan beberapa pembangunan agar masyarakat dapat lebih nyaman untuk berwisata.

Gor Sangkuriang

Gor Sangkuriang Kota Cimahi merupakan sarana fasilitasi olahraga indoor masyarakat Kota Cimahi yang terletak di Jalan Sangkuriang Kelurahan Padasuka Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi.

Untuk meminjam Gor Sangkuriang Kota Cimahi masyarakat dapat langsung datang ke kantor Dinas Kebudayaan Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga Kota Cimahi.

Stadion Sangkuriang

Stadion Sangkuriang terletak di Kota Cimahi, Padasuka, Kec. Cimahi Tengah, Kota Cimahi, Jawa Barat 40526.

Stadion Sangkuriang sampai saat ini masih melajutkan proses revitalisasi pembangunan. Pembangunan Konstruksi Tahap I telah terlaksana di tahun 2022, dengan hasil pekerjaan berupa lapangan sepak bola dan urugan tanah di sekeliling lapangan untuk rencana pembuatan lintasan atletik. Tahun Anggaran 2023 Pemerintah Daerah Kota Cimahi melalui Dinas Kebudayaan Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga akan melaksanakan Pekerjaan Konstruksi Revitalisasi Stadion Sangkuriang Cimahi sebagai upaya untuk melakukan pembangunan lanjutan guna memenuhi kebutuhan fasilitas olahraga di Kota Cimahi.

SAKOCI

Saba Kota Cimahi (SAKOCI) merupakan transportasi bus wisata ikonik yang bisa digunakan untuk menikmati perjalanan mengelilingi Kota Cimahi.

Untuk meminjam kendaraan Saba Kota Cimahi (SAKOCI) masyarakat dapat langsung datang ke kantor Dinas Kebudayaan Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga Kota Cimahi.